Printer Canon MP258 Kode Error E6
2:31 PM0 minute read
7
Hari ini saya ada masalah dengan printer teman saya, Printernya merk Canon MP 258 yang mengalami kerusakan dengan kode error E6, kemungkinan itu ada masalah pada Cartridge nya, nah saya coba datangi dia kemudian saya hidupkan printernya, lalu saya tekan ketiga tombol (RESET, BLACK, COLOR) secara bersamaan. Alhasil Printer kembali normal dan bisa digunakan kembali.
Alhamdulillah....
Tags:
Tq.post ini telah membantu saya
ReplyDeleteIyaya Terimakasih banget saya sangat tertolong, semoga Tuhan memberkati pemilik post ini.
ReplyDeletesukses
ReplyDeletehatur nuhun alias thank u
ReplyDeletesemoga blog nya jadi banyak pemirsanya... amin
Terima kasih banyak,artikelnya menolong.
ReplyDeleteTerimakasih... printer sudah norm al kembali
ReplyDeleteGood Job
ReplyDeleteThank you